28 Desember 2024

Gaun pesta muslim brokat mewah adalah andalan wanita zaman sekarang untuk di kenakan di acara pesta dan acara penting lainnya. Karena saat ini meninggalkan pakaian ketat dan berpenampilan syar’i tidaklah merupakan hal yang aneh bahkan berlebihan. Sebab selain menampilkan gaya berbusana yang senada dengan agama, penampilan syar’i dianggap menunjukan sisi positif dan feminin perempuan.

Pemilihan brokat untuk bahan pembuatan busana muslimah yang syar’i ternyata dapat membuat para perempuan terlihat elegan dan anggun. Dianggap sebagai salah satu model atau desain gaun pesta yang populer, perpaduan brokat yang terbuat dari sutra berwarna dengan tanpa ditambahankan benang emas dan perak menjadi terlihat sangat indah dan natural.

6 Baju Muslim Brokat untuk Pesta

Sumber gambar : hijabtuts

Havva Salina Dress White
Meskipun sering dihindari oleh sebagian orang sebab cenderung mudah kotor dan kesulitan dalam hal mix and match, pakaian serba putih ternyata bisa membuat penampilan kalian nampak sangat elegan tapi tetap mewah. Tidak cuma tepat dipakai waktu pernikahan, dress panjang muslimah serba putih pas untuk gaya formal ataupun pesta yang anggun dan elegan adalah salina dress white dari havva.

Havva Shaniel Dress Black
Terlihat elegan dan anggun, dress muslimah warna hitam ternyata dapat membuat tubuh anda terlihat lebih langsing dan ramping. Walau cenderung elegan dan menarik, pakaian serba hitam harus dikombinasikan dengan tepat agar tidak terkesan mendominasi tubuh dan terlihat monoton. Untuk sebuah tampilan yang simpel dan kekinian, anda juga bisa memadukan antara dress hitam dengan sandal kasual.

Naia Gaesha Dress
Naia gaesha dress memilih bahan yang berjenis kain yang halus dan motifnya yang unik dan elegan membuat dress brokat banyak diminati para perempuan, termasuk para hijaber. Banyaknya busana muslim yang memakai bahan brokat membuat kesan kuno sudah lenyap. Karena naia gaesha dress adalah salah satu dress brokat yang dapat dijadikan pilihan untuk melengkapi gaya berbusana anda.

Baju Muslim Brokat Shakira Arumi
Baju muslim brokat shakira arumi bisa dikatan lagi naik daun atau tren. baju muslim brokat sekarang mengalami banyak perubahan terutama pada jenis bahannya. Selain memakai bahan yang nyaman untuk dikenakan, brokat yang dipilih dapat menunjang penampilan perempuan muslimah makin populer dan tidak ketinggalan zaman. Seakan membuang sudut pandang masyarakat tentang baju muslim yang terkesan monoton dan ketinggalan zaman. Sekarang ini dress muslim brokat membuat salah satu pilihan busana perempuan muslim yang kekinian tanpa meninggalkan nuansa muslimah.

Long Dress Ekor 3281
Long dress adalah model busana muslim yang termasuk simpel, sederhana, praktis dan elegan. Sekarang tipe long dress sangat banyak dan modelnya yang sangat variatif. Banyak produsen pakaian dan desainer yang mengusung gaya modern dan kekinian tanpa meninggalkan sisi islami dan keanggunan perempuan.

Long Dress Ekor 9282A
Bila andan merasa bingung dengan gaya yang pas buat merayakan hari raya idul fitri atau momen Islami lainnya. Long dress dengan cutting rampel dapat di jadikan alternatif yang cocok dan sesuai. Tampilan yang tersa lebih feminin akan anda peroleh saat memakai Long Dress Ekor 9282 A ini. Dress ini memakai  bahan full brokat dan sifon yang sangat halus. Anda bisa melepas ekornya sesuai gaya yang anda inginkan.

Sumber gambar : fashionmasakini

Dengan rekomendasi di atas semoga dapat menjadi referensi anda saat menginginkan gaun pesta muslim brokat mewah yang cocok buat anda kenakan. Jika anda masih bingung dan kurang yakin maka bisa langsung melihat di link berikut. https://review.bukalapak.com/fashion/5-model-baju-pesta-perempuan-curvy-ala-model-ashley-graham-4464