Di zaman modern yang ada saat ini, tentunya sudah banyak orang yang menggunakan berbagai cara online karena serba mudah dan menguntungkan. Diantara banyaknya cara online yang ada, tiket kereta api yang di pesan secara online, sangat menguntungkan untuk banyak orang.
Bahkan dengan adanya tiket kereta api online, anda juga tidak perlu kerepotan lagi untuk pesan tiket kereta api dengan mengantre. Anda dapat mengetahui jadwal kereta api dengan mudahnya hanya dengan menggunakan satu aplikasi. Berikut ini adalah keuntungan untuk memesan tiket kereta api online.
Keuntungan pesan tiket kereta api
1. Lebih menghemat waktu
Keuntungan pertama yang akan anda dapatkan adalah dengan waktu yang lebih hemat. Hanya dengan menggunakan gadget yang anda miliki seperti PC, laptop, atau handphone maka anda sudah dapat melakukan pesan tiket kereta api yang anda inginkan. Anda dapat melakukannya dimana saja dan kapan saja.
Beli tiket kereta api saat ini juga sangat mudah, anda dapat menggunakan layanan transfer menggunakan ATM atau kartu kredit. Anda dapat membeli tiket kereta secara online selama 24 jam.
2. Bebas memilih tempat duduk
Selain kemudahan untuk mengetahui jadwal kereta api, anda juga bebas untuk memilih tempat duduk yang anda inginkan. Tentunya fitur ini memang fitur yang banyak disukai oleh banyak orang untuk melakukan pembelian tiket kereta api online.
3. Mendapatkan banyak promo
Siapa yang tidak menyukai dengan adanya promo? Jika anda beli tiket kereta api secara online, maka anda juga memiliki kesempatan untuk mendapatkan berbagai promo yang menarik. Selain hemat waktu, harga yang akan anda dapatkan juga terbilang murah dibandingkan dengan melakukan pembelian langsung.
4. Lebih aman
Anda tidak perlu takut akan kecurian saat mengantre tiket kereta, karena transaksi yang anda lakukan secara online dan di tempat yang aman. Banyak orang yang sering mengalami kecopetan, dan terjadi pada saat mengantre tiket untuk menaiki kereta. Tentunya hal ini membuat banyak orang tidak merasa aman.
5. Menghindari adanya risiko kehilangan tiket
Dengan adanya keberhasilan transaksi yang anda lakukan, bukti transaksi anda juga secara langsung akan dikirimkan ke email. Bahkan anda juga tidak perlu untuk melakukan print tiket tersebut. Nantinya di hari H keberangkatan, anda dapat langsung mampir ke tempat tiket untuk menukarkan dengan tiket fisik yang ada.
Sangat mudah bukan untuk mengetahui jadwal kereta api dan juga melakukan pesan tiket kereta api secara online saat ini? Bahkan anda juga memiliki kesempatan untuk mendapatkan promo menarik, seperti potongan harga. Diantara banyaknya situs pembelian tiket kereta online, Pegipegi merupakan situs bepergian yang paling di rekomendasikan.
Cara Booking Tiket kereta api Ala Pegipegi
1. Hal pertama yang harus anda lakukan, adalah dengan masuk ke dalam web resmi dari Pegipegi di www.pegipegi.com atau mendownload aplikasinya secara langsung.
2. Lalu selanjutnya, anda dapat memasukkan beberapa data yang diminta seperti kota asal, kota tujuan bepergian anda, tanggal keberangkatan anda hingga tanggal kepulangan anda. Namun hanya isi bagian tersebut, jika memang anda membeli tiket untuk pulang dan pergi secara langsung.
3. Nantinya akan tersedia beberapa kelas yang anda inginkan, pilihlah kelas tiket kereta api online yang ada, seperti eksklusif, bisnis atau bahkan ekonomi. Jangan lupa juga untuk melihat jadwal kereta api kembali dan langsung pesan jumlah tiket kereta yang anda inginkan. Nantinya akan langsung masuk dengan tiket yang tersedia.
Keuntungan Menggunakan Aplikasi Pegipegi
1. Mempermudah dengan pilihan semua stasiun
Bukan hanya stasiun tertentu saja, namun dalam hal ini saat anda ingin menuju suatu lokasi maka akan muncul semua stasiun yang ada di kota tersebut. Hal ini pastinya akan memudahkan anda, untuk dapat berhenti di stasiun yang diinginkan, salah satunya pusat kota.
2. Memilih kursi yang diinginkan
Kelebihan lainnya yang juga dapat anda nikmati selain bebas untuk pesan tiket kereta api kemana saja, anda juga dapat beli tiket kereta api yang diinginkan beserta dengan kursi yang anda inginkan. Jangan lupa untuk mengisi data kontak dan juga data penumpang, untuk memilih kursi untuk tiket kereta api yang anda inginkan.
Itulah berbagai kemudahan dalam memesan tiket kereta api saat ini, terutama menggunakan aplikasi Pegipegi. Aplikasi Pegipegi akan membantu perjalanan anda semakin mudah, terutama dalam melakukan pemesanan untuk beli tiket kereta api, sesuai dengan jadwal kereta api yang anda inginkan.